Bypass Cache Server Bimasoft Online

Ada kalanya kita mau mengecek soal dan melakukan revisi. Agar tidak terlalu sering reset cache, bisa melakukan bypass Cache.

_

Bimasoft memiliki 3 layer cache

  1. Wp FASTEST Cache
  2. NGINX Cache
  3. Cloudflare Cache

_

_

Ke 3 nya harus di bypass.

  1. WP FASTEST CACHE (Boleh di skip)
    Cukup di nonaktifkan pluginnya melalui wp-admin > plugin.

    Screen Shot 2020-03-02 at 21.03.30.png

    Catatan :
    Wp Fastest Cache akan di clear secara otomatis setiap melakukan save pengaturan test, dan publish soal. Jadi bisa di skip, karena akan otomatis di clear / reset / bypass.
    _

  2. NGINX Cache
    a. Install Chrome Extension
    https://chrome.google.com/webstore/detail/modheader/idgpnmonknjnojddfkpgkljpfnnfcklj?hl=enb

    Screen Shot 2020-03-02 at 21.09.37.png

    Screen Shot 2020-03-02 at 21.08.51.png

    Setting seperti gambar di bawah ini :
    Screen Shot 2020-02-28 at 06.26.50.png
    _
    _

  3. Cloudflare
    WP-Admin > CDN > Cloudflare > OffAkan otomatis menjadi ON setelah 3 jam.
    Screen Shot 2020-03-02 at 21.05.32.png

Jika sudah selesai mengedit / merevisi / test soal, kembalikan lagi Cache seperti semula. Plugin WP Fastest Cache di aktifkan. Cloudflare di On kan. Jika tidak di On kan akan membuat beban server menjadi tinggi sehingga siswa akan lambat loading bahkan halaman soal tidak bisa terbuka


Posted

in

by

Tags:

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *